Memancing disungai liar membutuhkan titik berdiri yang pas dengan menentukan dimana ikan akan bergerombol. Ikan bergerombol mengikuti arah arus, dan arus itulah yang akan menghanyutkan makanan dia, makanan hanyut itu lantas disergap dengan ganas oleh ikan, disitulah seharusnya kita berdiri menyiapkan alat joran. Kedengarannya mudah, tapi ini menjadi sulit jika tidak paham.
Penjelasan skema dibawah ini dikeluarkan oleh
Lembaga Konservasi New York, mereka menjelaskan posisi ikan menanti datangnya makanan yang hanyut diair sungai berupa udang, ikan kecil, buah buahan, atau serangga. Mungkin bisa kita simak bagaimana arah arus dan posisi ikan, serta dimana kita berdiri. Selalu ingat kuncinya adalah arus, arus, dan arus menentukan dimana kepala ikan menghadap
|
Sisi luar dari tekukan sungai |
|
Dibalik batuan dimana air berputar |
|
Arus putar melewati batu dan cekungan |
|
Pertemuan dua sungai (tempuran arus) |
|
Ceruk drop off perbedaan dasar sungai |
|
Dam tempat air terguyur kebawah |
|
Lubang dipinggiran sungai, tanpa arus |
|
Tempat teduh banyak ilalang, ikan kecil sembunyi |
0 Response to "Strategi memancing dialiran sungai"
Posting Komentar